Jambi, KRsumsel.com – Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Polda Jambi mengungkap dugaan tindak pidana di bidang Minyak dan Gas Bumi (Migas) berupa pengangkutan Bahan Bakar Minyak (BBM) ilegal sebanyak 12,3 Baca Selengkapnya
Topik: Jambi
Akad Nikah di KUA di Kota Jambi Tidak Dipungut Biaya
Jambi, KRsumsel.com – Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kota Jambi menyebutkan, pelaksanaan akad nikah yang dilaksanakan di Kantor Urusan Agama (KUA) pada jam kerja tidak dipungut biaya atau gratis bagi masyarakat. Baca Selengkapnya
Pemprov Jambi Tunggu Juknis Penerapan Sanksi Sosial KUHAP Baru
Jambi, KRsumsel.com – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jambi tengah menunggu petunjuk teknis (Juknis) dari Mahkamah Agung (MA) tata cara penerapan pidana sanksi sosial sebagaimana dituangkan Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP) yang Baca Selengkapnya
Delapan Pekerja Tambang di Jambi Meninggal karena Tanah Longsor
Jambi, KRsumsel.com – Kepolisian Daerah Jambi bersama TNI dan pihak terkait lainnya berhasil mengevakuasi delapan orang pekerja penambangan emas tanpa izin yang meninggal dunia akibat tanah longsor yang terjadi di Baca Selengkapnya
SKK Migas-PetroChina Mulai Program Pengeboran 2026 di Jambi
Jambi, Krsumsel.com – SKK Migas beserta Kontraktor Kontrak Kerja Sama (KKKS) PetroChina International Jabung Ltd. (PCJL) secara resmi menandai dimulainya program pengeboran 2026 di Wilayah Kerja (WK) Jabung melalui tajak Baca Selengkapnya
Pemkot Jambi Janji Beri Sanksi Pidana untuk Perusahaan Pelanggar UMK
Jambi, Krsumsel.com – Pemerintah Kota (Pemkot) Jambi menegaskan penerapan sanksi pidana bagi perusahaan yang melanggar ketentuan upah minimum kota (UMK) Jambi 2026, yakni Rp3.868.963. “Kami telah menyebarluaskan informasi terkait ketentuan Baca Selengkapnya
Kapal Tenggelam di Sungai Pengabuan Jambi, 1 Tewas 1 Hilang
Jambi, KRsumsel.com – Tim SAR Gabungan Jambi berhasil menemukan satu dari dua korban kecelakaan kapal yang diduga tenggelam di Sungai Pengabuan Kabupaten Tanjung Jabung Barat, Jambi yang terjadi pada Jumat Baca Selengkapnya
Delapan Penambang Emas Ilegal di Tebo Diamankan
Jambi, Krsumsel.com – Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Tebo Polda Jambi mengamankan delapan pelaku penambangan emas tanpa izin (PETI) menggunakan rakit di wilayah Kabupaten Tebo. “Kami telah mengamankan delapan orang Baca Selengkapnya
Tiga ABK Selamat Pasca Kapal Tenggelam di Perairan Kuala Pangkal Duri
Jambi, Krsumsel.com – Tim SAR terdiri atas Unit Siaga SAR Tungkal, Polariud, TNI-AL dan PMI menyelamatkan tiga anak buah kapal (ABK) yang kapalnya dihantam ombak hingga tenggelam di perairan Kuala Baca Selengkapnya
Aktivitas Empat Harimau Terekam Kamera TNBT Jambi
Jambi, Krsumsel.com – Kamera jebak Taman Nasional Bukit Tigapuluh (TNBT) berhasil merekam empat individu harimau sumatra (Panthera tigris sumatrae) sebagai bukti bahwa ekosistem di kawasan itu masih terjaga dengan baik. Baca Selengkapnya
Kejati Jambi Amankan Pemuda Mengaku Pegawai Kejaksaan
Jambi, krsumsel.com – Kejaksaan Tinggi (Kejati) Jambi mengamankan seorang pemuda yang mengaku sebagai pegawai kejaksaan pada Selasa malam (30/12) yang kemudian bersangkutan diserahkan ke Polda Jambi untuk proses hukum selanjutnya. Baca Selengkapnya
Pemkot Jambi Ganti Rugi 3,1 Hektare Lahan Proyek Pengendalian Banjir
Jambi, KRsumsel.com – Pemerintah Kota (Pemkot) Jambi melakukan pembayaran ganti rugi pengadaan tanah seluas 3,1 hektare untuk mendukung pelaksanaan proyek strategis pengendalian banjir di wilayah kota setempat. Wali Kota Maulana Baca Selengkapnya

















