Bogor, krsumsel.com – Pemerintah Kabupaten Bogor Jawa Barat mengawali tahun 2026 dengan membentuk dua satuan kerja perangkat daerah (SKPD) baru, yakni Dinas Pertanahan dan Tata Ruang serta Dinas Kebudayaan yang Baca Selengkapnya
Topik: Bogor
Terduga Pelaku Kasus Jenazah Wanita di Gunungputri Diidentifikasi
Bogor, krsumsel.com – Polres Bogor mengungkap perkembangan baru dalam penyelidikan penemuan jenazah perempuan di kawasan Tlajung Udik Gunungputri Kabupaten Bogor Jawa Barat dengan memastikan identitas terduga pelaku yang kini dalam Baca Selengkapnya
Seorang Personil Polres Bogor Tolak Suap di Jalan Raya
Bogor, krsumsel.com – Kapolres Bogor AKBP Wikha Ardilestanto mengapresiasi anggotanya yang menolak uang suap dari pengendara saat dilakukan penindakan atas pelanggaran lalu lintas. Menurutnya, peristiwa tersebut menjadi teladan bagi seluruh Baca Selengkapnya
Forkopimda di Bogor Gaungkan Optimisme Melawan Premanisme
Bogor, KRsumsel.com – Para pemimpin di Kabupaten Bogor yang tergabung dalam Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) telah menabuh genderang perang untuk memberantas secara bersama-sama premanisme di daerah tersebut. Pimpinan utama Baca Selengkapnya
Polisi Tetapkan Sopir Truk Kecelakaan Maut GT Ciawi Sebagai Tersangka
Bogor, KRsumsel.com – Polresta Bogor Kota menetapkan status tersangka terhadap Bendi Wijaya, sopir truk yang terlibat kecelakaan maut dan menewaskan delapan orang di Gerbang Tol Ciawi 2 Kelurahan Katulampa Kota Baca Selengkapnya
Enam Korban Meninggal Lakalantas GT Ciawi Tidak Miliki Identitas
Bogor, KRsumsel.com – Direktur Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Ciawi dr Fusia Meidiawaty menyebutkan, enam korban meninggal dunia akibat kecelakaan maut di Gerbang Tol Ciawi 2 Kelurahan Katulampa Kota Bogor Baca Selengkapnya
Terakhir Libur Panjang Hari Ini, Jalur Wisata Puncak Lengang
Bogor, KRSUMSEL.COM – Situasi jalur wisata Puncak Kabupaten Bogor, Jawa Barat lengang pada hari terakhir libur panjang Isra Miraj hingga Tahun Baru Imlek 2025, Rabu (29/1) hari ini. “Untuk hari Baca Selengkapnya
Hari Terakhir Libur, Terapkan One Way di Jalur Puncak Arah Jakarta
Bogor, KRsumsel.com – Satuan Lalu Lintas Polres Bogor hanya memberlakukan rekayasa lalu lintas sistem satu arah atau one way menuju Jakarta di jalur wisata Puncak Kabupaten Bogor, Jawa Barat pada Baca Selengkapnya
Tempat Hiburan Malam di Bogor Dirazia BNN
Bogor, KRSUMSEL.com – Badan Narkotika Nasional (BNN) Provinsi Jawa Barat bersama BNN Kabupaten Bogor melakukan razia tempat hiburan malam (THM) di wilayah Kota dan Kabupaten Bogor untuk mengantisipasi peredaran narkotika Baca Selengkapnya
Pol PP Kota Bogor Gencar Razia Pengamen yang Ganggu Trantibum
Bogor, KRSUMSEL.com – Satpol PP Kota Bogor Jawa Barat berkomunikasi dengan Polresta Bogor Kota dan dinas terkait dalam Tim Tangkas untuk menggencarkan razia gabungan pengamen yang mengganggu ketentraman dan ketertiban Baca Selengkapnya
Seorang ASN Bogor Dilaporkan Bawaslu ke BKN karena Ikut Kampanye
Bogor, KRSUMSEL.com – Badan Pengawas Pemilu melaporkan seorang aparatur sipil negara (ASN) Pemerintah Kabupaten Bogor Jawa Barat karena mengampanyekan salah satu pasangan calon pada pemilihan kepala daerah atau Pilkada setempat. Baca Selengkapnya
Presiden Prabowo Hadiri Rakornas 2024 Perdana Bersama Pimpinan Daerah
Bogor, KRSUMSEL.com – Presiden RI Prabowo Subianto menghadiri Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah 2024 perdana yang berlangsung di Sentul International Convention Center (SICC) Kabupaten Bogor Jawa Baca Selengkapnya

















