Stop Pengendara, Polres Muba Bagi Masker dan 300 Paket Takjil
adminoke
28 April 2020, 19:07 WIB

Muba, KRSumsel.com - Bantuan berkelanjutan terus dilakukan Polres Musi Banyuasin (Muba) kepada masyarakat baik itu terdampak akibat pandemi Covid-19.
Kali ini, Polres Muba mulai membagikan 300 paket takjil makanan, dan memakaikan masker, kepada pengendara yang tidak punya dan memakai masker. Kegiatan itu dilaksanakan di Tugu Bintang depan Gelanggang Remaja Sekayu, Selasa (28/04/2020).
"Kegiatan ini, wujud rasa syukur Polres Muba. Guna meningkatkan rasa kepedulian terhadap sesama ditengah pandemi Covid 19 ini. Serta mempererat hubungan Kepolisian dengan masyarakat,” ujar Kapolres Muba AKBP Yudhi Surya Markus Pinem Sik kepada awak media, Selasa (28/04/2020).
Sambun dia, kegiatan ini merupakan program Polres selama Bulan Suci Ramadhan untuk membagikan takjil ke masyarakat.
"Mulai dari abang ojek, pengendara yang melintas, lalu pejalan kaki dan naik sepeda kita berikan takjil sebagai menu berbuka puasa. Hal ini dilakukan tidak lain ingin merasakan kebersamaan dengan masyarakat,” jelasnya.
Harapanya pembagian takjil dan pemasangan masker ke pengendara ini, dapat diikuti seluruh jajaran polsek – polsek. “Intinya kita ingin berbagi ke masyarakat yang terdampak Covid 19, " pungkasnya.
Dalam kegiatan tersebut, pihaknya pun tetap mengingatkan kepada seluruh masyarakat hendaknya selalu memakai masker, setiap kali ingin keluar rumah atau berpergian.
“Tetap mematuhi serta menjalankan jangan sampai ada nya kerumunan serta berkumpul, dan hendaknya di rumah aja jika tidak ada keperluan, serta selalu rajin mencuci tangan memakai sabun,” imbuhnya.
Terakhir, ia pun mengingatkan masyarakat tentang larangan mudik, dan mengharapkan untuk mematuhi himbauan Pemerintah serta patuh terhadap protokol kesehatan yang telah ditetapkan.
“Selalu menggunakan masker saat beraktivitas diluar rumah, kurangi aktivitas diluar rumah, menjaga jarak (Social Distancing) dan menghindari kerumunan Physical Distancing,” tandasnya.(AS)
Kali ini, Polres Muba mulai membagikan 300 paket takjil makanan, dan memakaikan masker, kepada pengendara yang tidak punya dan memakai masker. Kegiatan itu dilaksanakan di Tugu Bintang depan Gelanggang Remaja Sekayu, Selasa (28/04/2020).
"Kegiatan ini, wujud rasa syukur Polres Muba. Guna meningkatkan rasa kepedulian terhadap sesama ditengah pandemi Covid 19 ini. Serta mempererat hubungan Kepolisian dengan masyarakat,” ujar Kapolres Muba AKBP Yudhi Surya Markus Pinem Sik kepada awak media, Selasa (28/04/2020).
Sambun dia, kegiatan ini merupakan program Polres selama Bulan Suci Ramadhan untuk membagikan takjil ke masyarakat.
"Mulai dari abang ojek, pengendara yang melintas, lalu pejalan kaki dan naik sepeda kita berikan takjil sebagai menu berbuka puasa. Hal ini dilakukan tidak lain ingin merasakan kebersamaan dengan masyarakat,” jelasnya.
Harapanya pembagian takjil dan pemasangan masker ke pengendara ini, dapat diikuti seluruh jajaran polsek – polsek. “Intinya kita ingin berbagi ke masyarakat yang terdampak Covid 19, " pungkasnya.
Dalam kegiatan tersebut, pihaknya pun tetap mengingatkan kepada seluruh masyarakat hendaknya selalu memakai masker, setiap kali ingin keluar rumah atau berpergian.
“Tetap mematuhi serta menjalankan jangan sampai ada nya kerumunan serta berkumpul, dan hendaknya di rumah aja jika tidak ada keperluan, serta selalu rajin mencuci tangan memakai sabun,” imbuhnya.
Terakhir, ia pun mengingatkan masyarakat tentang larangan mudik, dan mengharapkan untuk mematuhi himbauan Pemerintah serta patuh terhadap protokol kesehatan yang telah ditetapkan.
“Selalu menggunakan masker saat beraktivitas diluar rumah, kurangi aktivitas diluar rumah, menjaga jarak (Social Distancing) dan menghindari kerumunan Physical Distancing,” tandasnya.(AS)
BERITA TERKAIT
Murid SD Dijadikan Detektif Awasi Jajanan di Sekolah
Seorang Pemancing Hilang Tenggelam di Laut Lombok Tengah
Wakil Ketua DPRD Kaltim Ajak Generasi Muda jadi Petani
Bendungan Oesao Jebol Mengancam Kekeringan Persawahan di Kupang
Satresnarkoba Polrestabes Palembang Gagalkan Sabu Beredar di Kawasan OKI
Pimpin Upacara Kenaikan Pangkat Pengabdian, ini Pesan Kapolres Banyuasin
Direktur RSMS Purwokerto Akui Minim Dokter Subspesialis
Kapolri & Panglima TNI Nobar Wayang untuk Lestarikan Budaya
Harga Ikan di Natuna Naik 2 Kali Lipat Akibat Cuaca Ekstrem
Profil Singkat JEC Yogyakarta, Tuan ATF 2023
Tergiur dengan Bayarannya, Selebgram Anne Ardina Pilih Jadi DJ
Ingin Wajah Wanita Indonesia Kinclong, Ussy Sulistiawaty Kembangkan Bisnis Kecantikan
Liga Italia: Dibungkam Inter, AC Milan Kian Menjauh dari 4 Besar
Liga Spanyol: Real Madrid Terkapar, Barcelona Menang Besar
Dirut RSMP Besuk Bayi yang Jari Putus Akibat Tergunting Perawat
E'Famouz Bandung Kunjungi Palembang
Kesuma Front One Boutigue Hotel Siapkan Makan Romantis Valentine Day
Koperasi Jangan Sekadar Simpan Pinjam
Ikuti Peringatan HPN di Medan, Wako Lepas Rombongan PWI Pagaralam
Sabu-Sabu Diseludupkan ke Lapas Melalui Bola Tenis
BMKG: Waspada Gelombang Sangat Tinggi di Laut Jabar-DIY