Dengarkan Aspirasi Rakyat, Sugeng Temui Warga Enam Desa

WhatsApp Image 2020-06-10 at 09.37.10
Kayuagung, jurnalsumatra.com - Anggota DPRD Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI) dari Fraksi Golkar Sugeng mengunjungi enam desa dari daerah pilih III guna mendengarkan aspirasi dari masyarakat.
Adapun keenam desa yang dikunjungi Desa Kertamukti, Mukti Jaya, Bandar Jaya, Negri Sakti, Rantau Karya dan Rengas Abang.
“Sesuai dengan sumpah jabatan sebagai wakil rakyat, pelaksanaan reses guna mendengarkan dan menyerap aspirasi masyarakat sesuai dengan sumpah jabatan,” Ujar Sugeng.
Ditambahkannya, meskipun melakukan reses ditengah wabah covid 19 dirinya tetap mengikuti aturan protokoler covid 19.
“Ada enam poin yang disampaikan masyarakat yakni pengerasan jalan desa dan antar desa, air bersih, penerangan jalan desa, Normalisasi SDU dan SPD,” ujarnya.
Dikatakannya, semua akan tetap ditampung dan dilanjutkan pada tahap pembahasan mendatang. (lilis)
BERITA TERKAIT
3 Catatan Kebapukan AC Milan saat Dipecundangi Inter Milan: Benar-benar Bikin Miris
Juara Thailand Masters 2023, Leo / Daniel Tetap Disentil Pelatih
Murid SD Dijadikan Detektif Awasi Jajanan di Sekolah
Seorang Pemancing Hilang Tenggelam di Laut Lombok Tengah
Wakil Ketua DPRD Kaltim Ajak Generasi Muda jadi Petani
Bendungan Oesao Jebol Mengancam Kekeringan Persawahan di Kupang
Satresnarkoba Polrestabes Palembang Gagalkan Sabu Beredar di Kawasan OKI
Pimpin Upacara Kenaikan Pangkat Pengabdian, ini Pesan Kapolres Banyuasin
Direktur RSMS Purwokerto Akui Minim Dokter Subspesialis
Kapolri & Panglima TNI Nobar Wayang untuk Lestarikan Budaya
Harga Ikan di Natuna Naik 2 Kali Lipat Akibat Cuaca Ekstrem
Profil Singkat JEC Yogyakarta, Tuan ATF 2023
Tergiur dengan Bayarannya, Selebgram Anne Ardina Pilih Jadi DJ
Ingin Wajah Wanita Indonesia Kinclong, Ussy Sulistiawaty Kembangkan Bisnis Kecantikan
Liga Italia: Dibungkam Inter, AC Milan Kian Menjauh dari 4 Besar
Liga Spanyol: Real Madrid Terkapar, Barcelona Menang Besar
Dirut RSMP Besuk Bayi yang Jari Putus Akibat Tergunting Perawat
E'Famouz Bandung Kunjungi Palembang
Kesuma Front One Boutigue Hotel Siapkan Makan Romantis Valentine Day
Koperasi Jangan Sekadar Simpan Pinjam
Ikuti Peringatan HPN di Medan, Wako Lepas Rombongan PWI Pagaralam