Diduga Sebut Wajah Cantik Karena Filter, Livy Renata Kecewa Deddy Corbuzier

Livy Renata
Krsumsel.com - Hal itu karena dalam podcast-nya bersama Oza Rangkuti dan Angelia, Deddy diduga mengatakan wajah Livy Renata cantik karena filter.
Meski perkataan tersebut disensor, namun Livy tahu bahwa yang dimaksud Deddy adalah dirinya. Karena Oza sempat menyebut nama Nopek Novian yang beberapa kali membuat konten bareng Livy.
"Itu kan dia baru upload video, langsung semua orang tahu dong. Dia ada bilang kata-kata gini 'Dia cantiknya filteran doang'. Ada yang bilang 'Di vlog Nopek'. Cewek yang sering di vlognya Nopek itu I, jadi I kayak 'Oh sekarang kayak gitu?'. Dia sensor, sensor-sensor tapi tetep ketahuan," kata Livy ditemui di kawasan Tanjung Duren, Jakarta Barat, Sabtu (3/12/2022).
1. Belum Ada Permintaan Maaf
Livy Renata sempat menuangkan kritikan mengenai sikap Deddy Corbuzier di akun Twitter. Namun sampai berita ini diturunkan Deddy belum melakukan permintaan maaf. Karena itulah Livy menjadi kecewa.
"Karena setelah I bikin statement kayak gitu, dia nggak ada apology. Maksudnya, menurut I kalau misalnya masalah belum ada kata maaf, belum selesai masalahnya. Itu menurut I ya, nggak tahu menurut kalian gimana. Dia kan ada whatsapp I, harusnya kalau dia mau minta maaf silakan," tutur Livy.
2. Tak Akan Membahas Keperawanan
Setelah kritikan Livy Renata viral, Deddy memang membuat permintaan maaf. Namun hal yang dibahas terkait keperawanan. Menurut Livy pembahasan itu tidak tepat dibicarakan oleh pesohor seusia Deddy.
"(Deddy) malah bikin video yang bilang 'Maaf saya nggak bakal ngomongin keperawanan lagi' gitu kan. Sorry, mukanya sarkas banget. I merasa dia salah banget di sini yang dia tiba tiba ngomongin keperawanan. Dia udah umur berapa gitu, masih ngomongin anak bocah. Gitu aja sih," tegas Livy.(*)
BERITA TERKAIT
Hari ini Pengawas Kelurahan Sekecamatan Pagaralam Selatan Resmi Dilantik
Pelaku Kasus Penusukan Kurir di Banyuasin Ditangkap Polisi, ini Motifnya
Maraknya Isu Penculikan Anak, Begini Himbauan Kapolres Muratara
Kurang dari 6 Jam, Polsek Lalan Bekuk Pelaku Curanmor
Nikmati Malam Valentine Penuh Cinta di ASTON Palembang Hotel & Conference Center
OJK Tingkatkan Perlindungan Konsumen Selesaikan Permasalahan di Industri Asuransi
Palsukan Dokumen Senilai 90 Juta Dua Pria Ini Ditangkap Polisi
Harga Beras Mulai Naik Sejak Sepekan TerakhirÂ
Polres OKI Berhasil Tangkap Pelaku Pembunuhan Warga Embacang
Polda Jambi Amankan 1 Kg Sabu
Perasaan Bahagia dan Bangga Ade Fitrie Kirana Bisa Umrah ke Tanah Suci Lagi
Syuting Film Horor, Aulia Sarah Lemas Lihat Aktor Pemeran Hantu Kesurupan Pakai Kostu
3 Catatan Kebapukan AC Milan saat Dipecundangi Inter Milan: Benar-benar Bikin Miris
Juara Thailand Masters 2023, Leo / Daniel Tetap Disentil Pelatih
PKB & Golkar Segera Bertemu Bahas Pilpres 2024
Murid SD Dijadikan Detektif Awasi Jajanan di Sekolah
Seorang Pemancing Hilang Tenggelam di Laut Lombok Tengah
Wakil Ketua DPRD Kaltim Ajak Generasi Muda jadi Petani
Bendungan Oesao Jebol Mengancam Kekeringan Persawahan di Kupang
Satresnarkoba Polrestabes Palembang Gagalkan Sabu Beredar di Kawasan OKI
Pimpin Upacara Kenaikan Pangkat Pengabdian, ini Pesan Kapolres Banyuasin