Bakamla RI Turut Patroli Tertibkan Penambang Timah Ilegal di Teluk Kelabat

WhatsApp Image 2022-07-25 at 20.10.43
KRSUMSEL.COM - Stasiun Bumi Bangka Belitung (SB Babel) Bakamla RI yang tergabung dalam Tim Penegakan Ketertiban Pertambangan Ilegal melaksanakan patroli penertiban penambang timbah ilegal di Teluk Kelabat pada Minggu dini hari.
Menggunakan unsur KN Damaru P.214 milik KPLP, Pj Gubernur Dr. Ir. Ridwan Djamaludin, M.Sc, memimpin langsung jalannya patroli penertiban penambang ilegal di Teluk Kelabat. Patroli dilakukan dengan menyisir perairan mulai dari perairan Belinyu hingga Penyusuk. Tampak terlihat puluhan ponton, baik selam maupun tower masih beroperasi di perairan Teluk Kelabat.
Melihat kejadian tersebut, Pj Gubernur Dr. Ridwan Djamaludin turun langsung dengan menggunakan sea rider bersama Tim Penegakan Ketertiban Pertambangan Ilegal untuk mengedukasi para penambang timah ilegal tersebut.
Pj Gubernur Dr. Ridwan Djamaludin mengatakan kepada para penambang ilegal agar segera menghentikan kegiatan aktivitasnya mulai malam ini. Segera urus perijinan apabila hendak melaksanakan penambangan. “Apabila masih mengulangi tindakan ilegal tersebut, tak segan-segan untuk bertindak tegas secara hukum,” ujarnya.
Personel Bakamla RI yang turut serta dalam patroli yakni Kepala SB Babel Letkol Bakamla Leonardi Hilman, S.E.,M.T., Staf SB Babel Serka Bakamla Sugiyanto dan Serka Bakamla Ruhiyat.
BERITA TERKAIT
Kunci Mobil Truk Dirusak dan Tronton Dicuri, Diana Lapor Polisi
DPRD DIY Dukung Ide Gubernur Kucurkan Bansos Seumur Hidup
Nissan Tarik Kembali 520.000 Mobil karena Kesalahan di Mesin
Camat di Kotawaringin Timur Ditemukan Meninggal di Jalan
Giliran Melonguane Sulut Dilanda Gempa Magnitudo 5,0
Layanan Listrik 3 Kecamatan di Natuna Putus Akibat Angin Kencang
Sah Jadi Pasangan Suami Istri, Begini Momen Hari Bahagia Kiky Saputri & Suami
Ibunda Ferry Irawan Ditolak Masuk Rumah Venna Melinda, Ngaku Ingin Beri Kejutan
Bocoran Pelatih Al-Nassr: Cristiano Ronaldo Bakal Balik ke Eropa
AC Milan dan Juventus Kompak Keok, Pecahkan Rekor Terburuk dalam 30 Tahun
Prabowo Ingin Buka Kampus Unhan di Luar Jawa
Hari Ini Gempa Magnitudo 5,6 Guncang Maluku Utara
Harimau Serang Tim Patroli Hutan FKL Aceh Selatan
203 Ton Pisang di Sulbar Dipasarkan ke Kaltim
Perlu Langkah Sistematis Atasi Kekerasan Seksual Anak
Perlu Langkah Sistematis Atasi Kekerasan Seksual Anak
Jokowi Jawab Soal Kemungkinan Reshuffle Kabinet Rabu Pekan Depan
Pencuri Kambing Warga Ogan Ilir yang Meninggal, Tangkapan Polres Lampung Utara
Gempa Magnitudo 5.6 di Maluku Utara Tidak Berpotensi Tsunami
BKKBN: Resesi Seks Tidak Terjadi karena Keluarga Fokus Prokreasi
BI Gelar Pameran Uang Rupiah Lintas Sejarah