Sudah Menghafal Ijab Kabul Setahun Lamanya, Maell Lee Resmi Akhiri Masa Dudanya

Maell Lee
Krsumsel.com - Tak tanggung-tanggung, YouTuber dengan jumlah subscriber mencapai 8,18 juta itu menikahi sang kekasih dengan mas kawin berupa 100 gram logam mulia.
Acara pernikahan mereka tersebut digelar di salah satu tempat di bilangan Jakarta Pusat. Saat ditemui, Maell tak bisa menyembunyikan wajah bahagianya, ia mengatakan semua rangkaian acara selesai, meski rasa grogi sempat mengganggunya.
"Untuk proses akad nikahnya itu aku ini nih gemeterannya beda ya, tangan aku getar, berasa kayak di-misscall," ungkap Mael Lee.
"Dari malam-malamnya juga dari H-seminggu aku udah kepikiran, pengen cepat-cepat gitu loh, pengen cepat aja, alhamdulillah beres, jadi rasanya ini agak deg-degannya agak lebih mengerikanlah. Deg-deg, apalagi di sebelah bapaknya," lanjutnya.
1. Sudah Hapalkan Ijab Qabul Satu Tahun
Yang menarik dari pernikahan ini, Mael mengaku bahwa dirinya telah menghapal ijab kabul selama setahun lamanya. Ia pun menuturkan bahwa mahar yang ia berikan juga sederhana dan sesuai kesepakatan keluarga.
"Alhamdulillah satu napas, soalnya saya udah hapalin dari tahun lalu. Mas kawinnya kita permintaan keluarga alhamdulillah sederhana aja, emas," ujarnya.
2. Tak Menunda Momongan
Selain itu, Maell pun menambahkan bahwa dirinya dan sang istri tak ingin menunda soal momongan. Meski begitu, ia tak menargetkan kapan dan berapa pun karunia yang diberikan oleh Yang Maha Kuasa.
"Tidak ada penundaan, sekarang pengennya langsung-lansung aja. Kalau target anak tergantung dikasihnya aja, yang penting kita tetap usaha aja," tukasnya.(*)
BERITA TERKAIT
Permintaan Mobil Bekas Meningkat di Tengah Ancaman Resesi
Laka di Perairan Tegal Buleud, Pol Airud Polres Sukabumi Gerak Cepat
KPK Sebut Ada 10 Tersangka Kasus Korupsi Tukin di KemenESDM
Kemenkumham Sumsel-Bea Cukai Sumbagtim Kerjasama Majukan UMKM
KPK Temukan Uang Rp1,3 Milyar Terkait Korupsi di Kementerian ESDM
Motor Honda ADV160 Sabet Gelar Terbaik di Indonesia
10 Menu Buka Puasa Bersama Teman di Rumah, Wajib Ada!
Kadin: Imbauan Pemberian THR Lebih Awal harus Dilihat 2 Sisi
KPK Panggil Plh Dirjen Minerba Kementerian ESDM
Komisi III Segera Pertemukan Mahfud & Sri Mulyani: Perbedaan Data
Toyota Dirikan Posko & Siagakan Bengkel Selama Arus Mudik Lebaran
Hari Ini, Sidang Pembacaan Tuntutan Mantan Kapolda SumbarĀ
Pembukaan Masjid Sheikh Zayed jadi Angin Segar Bisnis Perhotelan
Positif Covid-19 Saat Hamil Berisiko Gangguan Otak pada Bayi Laki-Laki
Suzuki Finance Berikan Promo Bertajuk Berkah Ramadhan
Zaskia Sungkar Ungkap Ingin Luangkan Waktu Untuk Sang Pencipta
Jalani Berbagai Kegiatan di Bulan Suci Ramadhan, Rizky Nazar: Jadi Bukber Terus
Hadapi Real Madrid di Perempat Final Liga Champions, Chelsea Masih Berambisi Juara
Piala Dunia U-20 2023 di Indonesia Resmi Batal, FIFA Siapkan Sanksi untuk PSSI
Zoom IQ, Perangkat Cerdas Mendukung Kolaborasi danĀ Tingkatkan Potensi Pengguna
Resep Bumbu Udang Asam Manis untuk Berbuka Puasa