Dukungan pemerintah daerah terhadap peningkatan kompetensi seluruh wartawan di OKI menurut dia merupakan upaya untuk melakukan pembinaan terhadap wartawan agar mengedepankan kompetensinya dalam menyampaikan informasi kepada masyarakat.
“Tidak terbatas anggota IWO saja tentu kegiatan ini untuk seluruh wartawan di OKI secara bertahap,” terang dia.(Lilis)


















