Herman Deru Targetkan 50 Ribu Sasaran Pada Vaksinasi Serentak di 129 Titik di Sumsel

oleh
IMG_20220218_190820_817

Dia menuturkan, percepatan itu dilakukan karena hingga saat ini masih banyak angka dosis vaksinasi di daerah baru mencapai 60 persen.

“Khususnya dosis kedua dan ketiga masih banyak yang dibawah 60 persen. Ini harus kita percepat. Omicron ini penyebarannya sangat tinggi dan salah satu upaya untuk penanganannya adalah vaksinasi dan protokol kesehatan,” pungkasnya.

Hadir pula mendampingi Gubernur Herman Deru, Kapolda Sumsel Irjen Pol Toni Harmanto, Pangdam II/Sriwijaya Mayjen TNI Agus Suhardi, Kabinda Sumsel Brigjen TNI Armansyah serta jajaran di institusi TNI dan POLRI maupun Pemprov Sumsel.(****)