65.746 Warga Kendari Sudah Divaksinasi COVID-19 Dosis Lengkap

oleh
Screenshot_2021-09-14-08-37-07-19_40deb401b9ffe8e1df2f1cc5ba480b12

Kemudian, petugas publik mencapai 42.138 orang atau 111,45 persen dari 37.810 sasaran dosis satu. Dosis kedua mencapai 27.845 orang atau 73,64 persen dari sasaran.

Selanjutnya, kelompok lansia dosis satu mencapai 9.155 orang atau 53,73 persen dari 17.040 sasaran. Lalu dosis kedua mencapai 5.919 orang atau 34,74 persen dari sasaran.

Berikutnya, masyarakat umum dan rentan mencapai 60.781 orang atau 35,67 persen dari 170.409 sasaran dosis satu. Lalu penyuntikan dosis kedua mencapai 25.098 orang atau 14,73 persen dari sasaran.

Sementara vaksinasi bagi remaja telah dilakukan kepada 21.353 orang atau 59,75 persen dari 35.737 sasaran. Lalu, dosis kedua mencapai 1.832 orang atau 5,13 persen dari sasaran.